Image of Musik dan kosmos : Sebuah pengantar etnomusikogi

Text

Musik dan kosmos : Sebuah pengantar etnomusikogi



Dalam buku ini Shin Nakagawa mengutarakan bahwa studi musik itu perlu menekankan pada teks dan konteksnya. Teks merupakan kajian musik dari segi peraturan nada dan aspek estetiknya, sedangkan konteks adalah studi penulis mempertautkan studi musik dengan kosmos, yaitu lingkungan alam dan unsur-unsur kosmos yang lain. Shin Nakagawa juga membahas mengenai bunyi dan irama alam dengan pendekatan yang disebut sebagai soundscape. Konsep ini merupakan sebuah studi yang menimbulkan kepekaan pancaindra, khusunya indra pendengaran


Ketersediaan

EG2020003780.89 Nak m c.1Perpustakaan Etnomusikologi ISI YogyakartaTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
780.89 Nak m
Penerbit Yayasan Obor Indonesia : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xii, 172 hal. ; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-461-342-8
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this